Posts

5 Fakta Menarik Anime Mushoku Tensei: Isekai Ittara Honki Dasu

Image
Anime Isekai adalah salah satu genre anime yang banyak bertebaran. Rasanya, hampir setiap musim selalu ada anime dengan genre Isekai yang muncul. Meskipun demikian, Anime Isekai banyak digemari oleh para Wibu bau bawang. Salah satunya, yaitu anime Mushoku Tensei : Isekai Ittara Honki Dasu yang dirilis di musin Winter, tepatnya pada 11 Januari 2021. Anime yang diproduksi oleh Studio Bind ini, dengan mudahnya banyak menarik perhatian para Pecinta Anime. Bagaimana tidak, anime ini sudah sangat lama dinanti-nantikan perilisannya karena Web Novelnya sendiri dirilis sejak tahun 2012.  Nah, selain yang tadi, ada juga loh 5 fakta menarik dari anime Musoku Tensi. Penasarankan? langsung mari langsung masuk ke pembahasannya. 1. Anime Pertama yang Dibuat oleh Bind Studio Source Seperti yang sudah disinggung sebelumnya, jika anime Mushoku Tensei: Isekai Ittara Honki Dasu digarap oleh Bind Studio. Anime Mushoku Tensei sendiri adalah karya pertama dari Bind Studi. Meskipun ini karya pertamanya, namun

5 Fakta Anime Maou Gakuin no Futekigousha Shijou Saikyou

Image
Bagaimana jadinya jika sang Raja Iblis yang kejam dan suka berperang bereinkarnasi setelah 2000 tahun? Bagaimana jika ada sebuah sekolah yang memberikan pelajaran kepada muridnya untuk menjadi raja iblis? Dan bagaimana jika sejarah tentang raja iblis yang sebenarnya telah di ubah? Kamu akan menemukan jawabannya di anime Maou Gakuin no Futekigousha Shijou Saikyou. Diceritakan bahwa dahulu ada sosok Raja Iblis Avos Dillheavia yang kejam dan suka berperang. Lalu, dia terbunuh oleh pahlawan bernama Kanon dan party-nya. Lalu semenjak itu, bawahannya 7 Kaisar Sihir Kuno membentuk sebuah sekolah untuk mencari raja iblis yang baru. Namun, faktanya cerita tentang Raja Iblis Avos Dillheavia adalah cerita palsu. Raja Iblis yang sebenanya adalah Anos Voldigoad yang telah bereinkarnasi menjadi iblis darah campuran. Setelah bereinkarnasi dia bersekolah di sekolah raja iblis tersebut. Lalu, apalagi fakta menarik lainnya seputar anime Maou Gakuin no Futekigousha Shijou Saikyou? Berikut merupakan fakta

6 Hal Menarik yang Ada di Trailer Mortal Kombat 2021

Image
Tepat tadi malam tanggal 18 Februari 2021, Warner Bros. Picture merilis video Mortal Kombat - Official Restricted Trailer di channel youtubenya. Tentu saja, dengan dirilisnya trailer tersebut membuat banyak orang tidak sabar menantikan filmnya segera dirilis. Untuk saat ini, respon dari para penonton cukup baik dan kebanyakan suka dengan trailernya. Banyak fans yang mengatakan jika Mortal Kombat kali ini akan lebih bagus dibanding film Mortal Kombat sebelumnya. Sedikit informasi juga, film Mortal Kombar 2021 ini adalah versi reboot dari film Mortal Kombat : Annihilation yang dirilis tahun 1997. Film MK: Annihilation sendiri dikatakan sebagai film Mortal Kombat terburuk sepanjang masa. Bahkan hanya mendapatkan rating 3.7 di situs IMDb. Selain itu, ada banyak hal menarik yang bisa kamu lihat di trailer itu. Penasaran apa saja yang menarik di trailer Mortal Kombar 2021? Nah, pas banget. Di artikel kali ini, bakalan ngasih tahu kamu 6 hal menarik yang ada di trailer Mortal Kombar 2021. Lan

5 Alasan Kenapa Kamu Harus Nonton Serial Alice in Borderland

Image
 Alice in Borderland adalah serial drama thriller Jepang yang baru saja rilis di media streaming digital Netflix. Episode pertama dari serial ini dirilis pada 10 Desember 2020 kemarin dan memiliki 8 episode. Serial ini berpusat pada Ryohei Arisu yang merupakan seorang pengangguran yang tinggal di kota Tokyo, Jepang dan memiliki hobi bermian game. Suatu ketika, Arisu bersama kedua temannya, yaitu Karube dan Chota pergi ke Shibuya Crossing. Mereka bertiga membuat kekacauan disana dan akhirnya bersembunyi di toilet. Namun, Tiba-tiba semua orang yang ada disana menghilang dan menyisakan mereka bertiga. Di Tokyo yang sudah menjadi sepi tersebut, mereka diharuskan untuk bermain game yang bisa membunuh mereka. Cerita yang cukup menarikkan? Selain itu, sejak awal penayangannya, Alice in Borderland berhasil menarik banyak orang untuk menyaksikan serial ini. Namun, sudahkah kamu menonton serial yang satu ini? Atau masih ragu buat nontonnya? Nah, buat kamu yang masih ragu untuk nonton serial ini

7 Game Mobile Buatan dari Indonesia yang Harus Kamu Coba

Image
Di Playstore, kamu bisa menemukan banyak permainan yang unik dan menarik, tapi tau gk sih, dari sekian banyaknya game yang ada di Playstore, ada game buatan anak negeri. Yaa, ternyata Orang Indonesia bukan hanya bisa bermain game saja, tetapi juga bisa membuat sebuah game. Kamu patut bangga kepada developer Indonesian karena ada juga game dari Indonesia yang sudah sampai ke kancah internasional. Meskipun, hal tersebut jarang diekspos dan jarang diketahui oleh khalayak umum. Nah, maka dari itu beruntung buat kamu yang baca artikel ini. Di artikel kali ini, bakalan ngasih tau kamu 7 Game Mobile Buatan dari Indonesia yang Harus Kamu Coba. Langsung saja, ini dia pembahasan nya.

Mengenal Empat Mata Angin Pelindung Mondstadt

Image
Di Genshin Impact terdapat 7 wilayah yang mewakili setiap 7 element. Wilayah tersebut, yaitu Mondstadt, Liyue, Inazuma, Sumeru, Fontaine, Natlan, dan Snezhnaya. Selain itu, ada juga 2 wilayah yang masih belum diketahui mewakili element apa, yaitu Celestia dan Khaen'riah. Dari semua wilayah tersebut, sampai saat ini baru dua wilayah yang sudah diketahui informasinya secara jelas, yaitu Mondstadt dan Liyue. Mondstadt sendiri adalah wilayah yang dilindungi oleh Archon Anemo bernama Barbatos/Venti. Namun, untuk melindungi Mondstadt Barbatos tidak sendirian, terdapat Empat Mata Angin yang membantunya melindungi Mondstadt. Nah, pada kesempatan kali ini, kita akan mengenal Empat Mata Angin pelindung Mondstadt tersebut. Jadi, Langsung saja mari kita masuk ke pembahasannya. 1. Wolf of the North Wolf of the North atau Serigala dari Utara adalah gelar yang dipegang oleh Andrius. Andrius mendapat gelar tersebut sejak Barbatos menjadi Archon Anemo.  Setelah kematian God of Storms Decari

MIRIP KIMETSU NO YAIBA !? 7 Anime Dengan Tema Pemburu Iblis

Image
Saat ini, anime Kimetsu no Yaiba menjadi salah satu anime yang sangat populer. Popularitasnya mulai meroket sejak animenya rilis pada 6 April 2019 lalu. Salah satu faktor meningkatnya popularitas anime ini karena kualitas grafis animenya yang memukau,  terkhusunya pada episode ke-19 yang menjadi episode terepic Kimetsu no Yaiba. Tapi tau gk sih kamu kalo ada anime dengan tema pemburu iblis? Bahkan sudah ada jauh sebelum kimetsu no yaiba rilis.  Ada banyak judul anime dengan tema pemburu iblis yang tidak kalah seru dan menarik untuk kamu saksikan. Penasaran kan? Langsung saja ini mari kita bahas. 1. D.Gray-man Yang pertama ada anime D.Gray-man. Anime ini menceritakan sebuah kelompok pembasmi iblis (Exorcist) bernama Kuro no Kyodai. Pemeran utama dari serial anime ini adalah seorang remaja berumus 15 tahun bernama Allen Walker. Dia masuk ke dalam kelompok ini dikarenakan telah membuat ayah angkatnya menjadi iblis atau di anime ini disebut Akuma. Bersama dengan organisasi tersebut, Allen